Minggu, 31 Juli 2022

12 Tempat Wisata Di Asahan Terbaru Paling Hits 2022 Lengkap Dengan Info Biaya Masuk & Fasilitasnya

Asahan terletak di Sumatera Utara, sekitar 189 kilometer sebelah tenggara pusat kota Medan, dan memiliki kekayaan alam yang melimpah. salah satunya dalam hal pariwisata.

Asahan dilintasi aliran sungai sepanjang 147 kilometer yang indah dan liar, serta memiliki beberapa taman tepi laut perairan Selat Malaka yang eksotis tempat kamu dapat bersantai mendirikan tenda, meluncurkan perahu, atau mengikuti jalur sungai jarak jauh di permainan arung jeram.

Seiring berkembangnya daerah, pusat ibukota kisaran telah sepenuhnya direhabilitasi, dan sekarang menjadi area atraksi keluarga, perbelanjaan dan area kuliner yang menawan dan menarik.

Asahan juga menjadi tujuan dari beberapa surga alam, seperti taman air danau atau air terjun, yang menawarkan segala macam kesenangan di musim liburan.

Lalu apa saja tempat-tempat terbaik di kota ini? berikut rekomendasi dari Kepengenwisata mengenai tujuan bagus di Asahan yang wajib kamu kunjungi.

1. Arung Jeram Sungai Asahan

Wisata Di Asahan Terbaru Paling Hits
Sumber foto : sumutpos.co

Lokasi : Basecamp Asahan River, Desa Tangga dan Desa Parhitean, Kec. Simpang Empat, Kab. Asahan.

Biaya Paket : Rp. 750.000,- sampai Rp. 900.000,-

Fasilitas Paket : Penginapan, konsumsi, antar jemput.

Aktivitas : Rafting di sungai dengan arus terbaik no 3 di dunia, mencoba sesasi lompat dari tebing air terjun, hunting foto petualang.

Baca Juga : Wisata Batubara.

2. Danau Kelapa Gading

Wisata Di Asahan Terbaru Paling Hits
Foto milik : Rudi Chandra Sambas

Lokasi : Kisaran Naga, Kec. Kisaran Timur, Kab. Asahan.

Tiket Masuk : Gratis, cuma membayar biaya parkir.

Jam Buka : 04.30 – 01.00 Wib.

Fasilitas : Resort, Parkir, Toilet, gazebo.

Aktivitas : Mengayuh perah bebek, menaiki perahu, mencari sudut terbaik danau untuk foto.

3. Nikmati Waterboom Ragil Bareng Anak

Wisata Di Asahan Terbaru Paling Hits
Image source : Foto : muri hamdani

Alamat : Perkebunan Sei Dadap III/IV, Desa Sei Dadap, Kabupaten Asahan, Sumatera Utara.

Tiket : Weekday Rp. 20.000,- dan untuk weekend Rp. 25.000,-

Jam Buka : 09.00 – 18.00 Wib.

Fasilitas : Tempat istirahat, toilet, ruang ganti, parkir, playground anak.

4. Wisata Danau Teratai

Wisata Di Asahan Terbaru Paling Hits
Image source : @julia.ritonga19

Alamat : Desa Terusan Tengah, Kecamatan Tinggi Raja.

Tiket : Rp. 2.000,-

Jam Buka : 09.00 – 20.00 Wib.

Fasilitas : Gazebo, parkir dan warung makan.

Wahana : Permainan sepeda air, keliling naik ATV.

Simak Juga : Wisata Serdang Bedagai.

5. Pemandian Pansur Napitu

Wisata Di Asahan Terbaru Paling Hits
Image source : karogaul.com

Alamat : Desa Gunung Berkat, Kec. Bandar Pulau, Kab. Asahan.

Tiket Masuk : Gratis.

Buka : 24 jam.

Fasilitas : Parkir kendaraan.

Aktivitas : Berendam, Mengayun hamcok, cliftf jumpng, mencari landskap pemandangan, berfoto di rumah pohon.

6. Air Terjun Ponot

Wisata Di Asahan Terbaru Paling Hits
Sumber gambar : travelspromo.com

Alamat : Desa Tangga, Kecamatan Aek Songsongan, Kabupaten Asahan.

Tiket Masuk : Permotor Rp. 10.000,- dan Rp. 20.000,- untuk mobil.

Jam Buka : 24 jam.

Fasilitas : Lahan parkir.

Kegiatan : Hunting foto pemandangan air terjun, berenang di kolam berbatu alami.

Baca : Wisata Labura.

7. Wisata Bedeng 7

Wisata Di Asahan Terbaru Paling Hits
Image source : taslabnews.com

Lokasi : Marjanji Aceh, Kec. Aek Songsongan, Kab. Asahan.

Tiket Masuk : Akses gratis. hanya parkir.

Jam Buka : 24 jam.

Fasilitas : Warung, parkir.

Kegiatan : Mandi santai dipinggiran sungai, melewati jembatan gantung yang cukup menegangkan, menikmati kesejukan alam. 

8. Air Terjun Alam Tani

Wisata Di Asahan Terbaru Paling Hits
Image source : rachman_rambe

Lokasi : Desa Loburrapa, Kec. Aek Songsongan, Kab. Asahan.

Tiket Masuk : Rp. 15.000,-

Jam Buka : 08.00 – 17.30 Wib.

Fasilitas : Parkir, toilet.

Aktivitas : Berenang di kolam sambil menyusuri goa di bawah air terjun, mencari sudut pandang terindah untuk berfoto.

9. Puncak Galau

Wisata Di Asahan Terbaru Paling Hits
Image source : merahputih.com

Alamat : Desa Mekar Marjanji, Kec. Aek Songsongan, Kab. Asahan.

Tiket Masuk : Sekitar Rp. 5.000,-

Jam Buka : 09.00 – 17.00 Wib.

Fasilitas : Masih minim dan hanya tersedia parkir di perkampungan.

Aktivitas : Menikati keindahan bukit berbatu di sisi sungai Asahan, berkemping bareng sahabat.

Simak : Wisata Toba Samosir.

10. Air Terjun Unong Sisapa

Wisata Di Asahan Terbaru Paling Hits
Image source : @prasetiyo_arief09

Alamat : Desa Huta Padang, Kecamatan Bandar Pasir Mandoge.

Tiket : Gratis.

Fasilitas : Belum tersedia, hanya parkir kendaraan.

Aktivitas : Hunting pemandangan air terjun, bermain di aliran sungai berbatu.

11. Air Terjun Simonang Monang

Wisata Di Asahan Terbaru Paling Hits
Image source : @nurhayati3010_

Alamat : Desa Bandar Pulau Pekan, Kecamatan Bandar Pulau

Tiket : Cukup membayar parkir.

Jam Buka : 09.00 – 17.00 Wib.

Fasilitas : Pendopo, parkir, toilet.

12. Pantai Simallo

Wisata Di Asahan Terbaru Paling Hits
Image source : kurio.id

Lokasi : Desa Aek Nagali, Kec. Bandar Pulau, Kab. Asahan.

Tiket Masuk : Rp. 2.000,-

Jam Buka : 09.00 – 17.00 Wib.

Fasilitas : Parkir dan area camping.

Itulah rangkuman beberapa kawasan wisata Asahan yang populer dikunjungi para wisatawan. sekian semoga rekreasimu penuh senyuman dan berkesan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar